Jurnal Inovatif Wira Wacana
Vol. 3 No. 1 (2024): April 2024

Penerapan K-Means untuk Clustering Data Stunting pada Kecamatan Kota Waingapu

Talakua, Alfrian Carmen (Unknown)
Radjah, Erwianta Gustial (Unknown)
Uly, Novem Berlian (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2024

Abstract

Stunting di Waingapu menjadi isu penting bagi layanan Kesehatan, proses pendataan dan pengolahan data menjadi salah satu faktor utama dalam pengambilan keputuan bagi pemerintah dalam menjalankan program kerja, kekurangan tenaga Kesehatan menjadi alasan untuk memproses data dengan cepat dan terarsip dengan baik Penelitian ini waingapu yang menjadi salah satu kecamatan penyumbang angka stunting terbanyak dan perlu melakukan pengolahan data untuk menentukan rencana mendatang, data yang tersedia dari 2021- 2023, K – means digunakan untuk mengolah data tersebut untuk membantu mengelompokan data cluster secara akurat. Hasil K-mean dari 171 data menghasilkan 3 cluster dengan Nilai Davies Bouldin = 0.968 dengan perangkian data Gizi buruk 53 anak, Gizi Cukup 48 anak dan Gizi baik 70 anak.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

inovatif

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Ruang lingkup Jurnal Informatics Networks Optimization Versatility Algorithm Teknik Informatika Wira Wacana (Jurnal INOVATIF WIRA WACANA): Teknologi Informasi (Information Technology), Sistem Informasi (Information Systems), Sistem Informasi Geografis (Geo Information System), Sistem Komputer dan ...