JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha
Vol. 14 No. 04 (2023): Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi

Studi Fenomenologi Investasi Mainan Tokusatsu Pada Komunitas Tokuheroes

Sinyor, Albertus Wirahadi Sudarsono (Unknown)
Widiyanti, Novi Wulandari (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggali lebih mendalam tentang mainan tokusatsu (tayangan dengan special effect dari Jepang) yang dijadikan investasi oleh anggota komunitas tokuheroes. Tayangan tokusatsu sudah mulai terbuka pada dunia sehingga membuat produksi mainannya juga lebih dikenal di wilayah Asia khususnya Indonesia.. Metode fenomenologi digunakan peneliti dengan mengamati bagaimana komunitas tokuheroes memanfaatkan mainan tokusatsu sebagai investasi. Peneliti menggunakan wawancara terstruktur dalam bentuk forum grup discussion dengan anggota komunitas. Tiga anggota senior komunitas tokuheroes yang berpengalaman melakukan investasi pada mainan dipilih sebagai informan karena memiliki pengetahuan yang mendalam baik tentang mainan itu sendiri dan pasarnya. Jarangnya pasar yang menyediakan mainan tokusatsu menjadikan komunitas sebagai tempat para tokufans (penggemar tokusatsu) untuk berinteraksi dan melakukan investasi jual beli

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

S1ak

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

IMAT ( Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi ) Undiksha provides a medium for disseminating novel articles related to economy and business among international academics, practitioners, regulators, and public. JIMAT accepts articles any research methodology that meet the standards established for ...