Jurnal Ilmiah Research Student
Vol. 1 No. 2 (2023): November

Membangun Reputasi Burger King Di Tengah Krisis: Peran Public Relations Dalam Menghadapi Kontroversi Publik

Nunu Nurdianti (Unknown)
Nadia Puspa Anggraini (Unknown)
Destalifta Wimbakti Awaliah (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2023

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peran public relations dalam menghadapi kontroversi publik khususnya dalam membangun reputasi perusahaan di tengah krisis yang tengah melanda. Metode penelitian yang digunakan yakni kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan Burger King yang bisa mengembalikan reputasi baiknya dengan cara menjalankan manajemen komunikasi yang terbagi menjadi 3 bentuk yakni komunikasi informatif, komunikasi persuasif dan komunikasi koersif.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jirs

Publisher

Subject

Religion Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Mathematics Medicine & Pharmacology

Description

Jurnal Ilmiah Research Student ( JIRS), P- ISSN: 3025-5708 (cetak),E- ISSN: 3025-5694 (online) adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh Kampus Akademik Publising . Jurnal Ilmiah Research Student ( JIRS) merupakan platform publikasi jurnal Karya suatu hasil ...