IPTEK berpengaruh dalam kehidupan sehari-hari salah satunya aspek pendidikan. Penelitian ini membahas strategi pembelajaran yang memotivasi untuk meningkatkan karakteristik rasional pada siswa. Dengan menggunakan metode penelitian studi pustaka seperti jurnal, artikel, atau dokumen lainnya. Hasil penelitian ini yaitu masih banyak yang kesulitan dalam meningkatkan karakteristik rasional siswa. Banyak cara untuk mneingkatkan karakteristik rasional yaitu dengan cara model pembelajaran reflektif dan belajar secara berkelompok, karena dapat meningkatkan kemampuan berpikir siswa dan meningkatkan rasa percaya diri siswa.
Copyrights © 2024