Jurnal Pengabdian Multidisiplin
Vol. 3 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian Multidisiplin

Tinjauan Fotografi Dan Grafis Dalam Gambar-Gambar Terpilih Dari Akun Instagram Dekranasda Sleman (Mei 2021—Juli 2022)

Achmad Fauzi, Reno Octa (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Dec 2023

Abstract

Aspek visual adalah aspek yang besar dalam pemasaran, namun tidak semua Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) memiliki kemampuan yang cukup untuk membangun aspek visual pada pemasarannya, maupun pemasaran pada umumnya. Penelitian ini bertujuan utnuk mengidentifikasi dan menjelaskan kualitas foto produk serta desain komunikasi visual dalam beberapa gambar yang diunggah melalui akun Instagram @dekranasda.sleman untuk mempromosikan beragam UMKM. Dari semua gambar pada akun tersebut, dipilih beberapa gambar yang bisa dipakai sebagai objek penelitian, dan objek-objek penelitian tersebut dinilai dan dihitung secara kuantitatif. Dari penelitian tersebut, ditemukan lima gambar terbaik dan lima gambar terburuk untuk kemudian masing-masing dijelaskan tenang aspek-aspek visualnya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

japamul

Publisher

Subject

Humanities Public Health Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian Multidisiplin also known as JAPAMUL (Online ISSN 2775-2097) published by Kuras Institute in cooperation with Scidac Plus. JAPAMUL concerned and published articles related to the practice and processes of community service, engagement, and empowerment. Every article published ...