Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peranan dan pengaruh iklan pada media cetak terhadap perilaku masyarakat menggunakan BSI Hasanah Card di BSI KC Indramayu. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan studi pustaka. Peranan dan pengaruh iklan pada media cetak terhadap perilaku masyarakat menggunakan BSI Hasanah Card di wilayah BSI KC Indramayu disusun dalam skripsi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif melalui wawancara, penggunaan dokumen dan observasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana strategi pemasaran produk iB Hasanah Card yang diterapkan BNI Syariah dalam meningkatkan keunggulan kompetitif.Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa iklan pada media cetak memiliki pengaruh terhadap perilaku masyarakat menggunakan BSI Hasanah Card. Strategi pemasaran produk iB Hasanah Card yang dilakukan BNI Syariah menggunakan komponen bauran pemasaran yaitu produk, harga, dan promosi. Strategi promosi yang dilakukan meliputi niat, jemput bola, pelayanan yang baik, dan lain-lain. Hasil penelitian menunjukkan bahwa iklan pada media cetak memiliki peranan yang signifikan dalam mempengaruhi prilaku masyarakat untuk menggunakan BSI Hasanah Card. Penelitian juga menunjukkan bahwa iB Hasanah Card memiliki keunggulan yang berbeda dengan kartu kredit konvensional.
Copyrights © 2024