Journal of Islamic Education El Madani
Vol. 3 No. 1 (2023): Desember

Pengaruh Kreativitas dan Keterampilan Guru Mengajar Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam

Febriani, Eva (Unknown)
Anwar, Khairil (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2023

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kreativitas dan keterampilan guru mengajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran pendidikan agama islam di SMP  Muhammadiyah  1 Kota Pekanbaru. Jenis ini adalah penelitian korelasional. Berdasarkan hasil analisis data, maka diperoleh hasil penelitian bahwa terdapat  pengaruh yang  positif  dan  signifikan  kereativitas guru dan hasil belajar siswa. Analisis data thitung  ((3.770 > 1.972), sehingga diperoleh di daerah penerimaan Ho (Ha diterima, Ho ditolak). Kreativitas dan Keterampilan Guru Mengajar terhadap hasil belajar siswa pada Mata Pendidikan Agama Islam di SMP  Muhammadiyah  1 Kota Pekanbaru memiliki Fhitung  (1019.036) > Ftabel  (2.65) sehingga diperoleh di daerah penerimaan Ha (Ho ditolak, Ha diterima)  dan  sig f < 0,05  (0,005< 0,05). Kesimpulan dari penelitian ini adalah kreativitas guru dan keterampilan guru Mengajar secara simultan (bersama-sama) memiliki pengaruh signifikan dengan hasil belajar siswa. Implikasi pada penelitian ini adalah untuk menambah wawasan kreativitas dan ketrampilan guru Pendidikan Agama Islam.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIEE

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Journal of Islamic Education El Madani the publisher Yayasan Marwah Madani Riau. Journal of Islamic Education El Madani this accept article Islamic Religion and ...