Jurnal Bisnis, Logistik dan Supply Chain
Vol 3 No 2 (2023): Jurnal Bisnis, Logistik dan Supply Chain

ANALISIS PEMAHAMAN MASYARAKAT MENGENAI PENGARUH GREEN LOGISTIC TERHADAP PERWUJUDAN GREEN CITY

Gunawan, Jauhari Rahmat (Unknown)
Fakih, Mohammad Micko Hajj (Unknown)
Ramadhan, Navajo Hayunaji (Unknown)
Rizkyanfi, Mochamad Whilky (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2023

Abstract

Logistik dalam perkotaan merupakan hal yang biasa terjadi dalam kehidupan sehari-hari karena kota pada dasarnya terdiri dari beberapa penduduk dan penduduk tersebut harus selalu terpenuhi kebutuhannya. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pemahaman masyarakat terkait konsep Green Logistic terhadap perwujudan Green City. Penelitian ini menggunakan metode penelitian survei. Dalam memperoleh data penelitian, peneliti mengumpulkan, menganalisis, mengelola, sumber yang diperoleh melalui survei dari pendapat lingkungan seputar Green Logistic untuk mewujudkan Green City. Hasil penelitian menemukan bahwa masyarakat cukup memahami terkait implementasi Green Logistic terhadap perwujudan Green City serta dukungan masyarakat terhadap konsep ini sangat tinggi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

blogchain

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Journal of Business, Logistics and Supply Chain (Blogchain) is a peer-reviewed scientific journal dedicated to publishing scientific research articles on business, logistics, and supply chain and their development. Articles are original, high-quality works and have not been published in other media. ...