GEA, Jurnal Pendidikan Geografi
Vol 6, No 2 (2006)

PENGGUNAAN MULTIMEDIA INTERAKTIF DALAM PEMBELAJARAN GEOGRAFI DI PERSEKOLAHAN

Nandi, Nandi (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Mar 2016

Abstract

Peranan multimedia interaktif semakin memegang peranan yang sangat penting dalam bidang pendidikan sejalan dengan pertumbuhan pengguna komputer dan pertumbuhan internet di masyarakat yang semakin memudahkan aliran produk multimedia dari satu komputer ke komputer lainnya. Kemampuan untuk merancang multimedia yang tepat, memadukan berbagai elemen multimedia dan menuangkannya dalam sebuah story board merupakan satu kunci keberhasilan sebuah proyek pengembangan produk multimedia interaktif. Pembelajaran geografi di persekolahan membutuhkan metode dan media yang baru agar pembelajaran geografi bergairah dan meningkatkan minat siswa untuk belajar geografi, melalui multimedia interaktif pembelajaran geografi di persekolahan diharapkan mampu meningkatkan kualitas pembelajaran. Kata kunci: Multimedia interaktif, Teknologi Komputer, Pembelajaran Geografi.

Copyrights © 2006






Journal Info

Abbrev

gea

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences Education

Description

Jurnal Geografi Gea is the information media academics and researchers who have attention to developing the educational disciplines and disciplines of Geography Education in Indonesia. GEA taken from the Greek Ghea means "God of Earth." Jurnal Geografi Gea provides a way for students, lectures, and ...