INKAM
Vol. 1 No. 1 (2022): Jurnal Inovasi Pengabdian Masyarakat

PELATIHAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BAGI PELAKU UMKM DI DESA GUNUNG SARI KECAMATAN TANJUNG SELOR

Mulyadi, Budi (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Mar 2024

Abstract

Khalayak sasaran kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah para pelaku UMKM yang ada di Desa Gunung Sari. Permasalahan utama yang dihadapi oleh para pelaku UMKM ini adalah pernah melakukan pencatatan transaksi keuangan secara sederhana dan kronologis sehingga tidak dapat diketahui kondisi keuangan dan perkembangan usaha yang dilakukan. Oleh karena itu tujuan dilakukannya kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan pengetahuan dan pemahaman dan juga pelatihan tentang pentingnya pencatatan transaksi yang terjadi pada UMKM. Kegiatan ini menggunakan metode penyuluhan dan juga pelatihan contoh transaksi usaha secara sederhana. Dengan kegiatan ini, diharapkan dapat meningkatkan pemahaman, pengetahuan dan keterampilan di bidang pembukuan sederhana pada para pelaku UMKM.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

inkam

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Publikasi Peneliti yang berhubungan khususnya di bidang Pengabdian Kepada Masyarakat. Jurnal pengabdian ini mempunyai lingkup di bidang Sosial (Humaniora) serta ...