Jurnal Ilmiah Manajemen Ekonomi Dan Akuntansi (JIMEA)
Vol. 1 No. 3 (2024): Mei

Green Accounting Practices for Corporate Sustainability

Zahran, Muhammad Faiz (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 May 2024

Abstract

Praktik green accounting di perusahaan semakin penting untuk dilakukan ditengah besarnya tantangan dan hambatan yang mempengaruhi penerapannya yang berdampak terhadap lingkungan, pengambilan keputusan bisnis harus mengedepankan keberlanjutan sebagai bentuk upaya pelestarian alam. Bentuk implementasinya dimasukkan kedalam laporan akuntansi keberlanjutan, Akuntansi lingkungan yang tergabung dari biaya lingkungan ke dalam laporan keuangan perusahaan dan penerapan pembangunan berkelanjutan bersifat penting karena perusahaan harus memiliki komitmen untuk melaksanakan tanggung jawab sosial dan lingkungan. Isu ini menarik perhatian untuk dikaji dari segi penerapan dan hubungan adiantara akuntansi lingkungan terhadap kinerja perusahaan, melalui literature review terhadap10 artikel terkait memberikan hasil temuan dari literature review terhadap artikel hasil penelitian sebelumnya. Atas tinjauan yang dilakukan menemukan bahwa bahwa praktik akuntansi hijau oleh perusahaan memiliki dampak positif yang signifikan terhadap nilai dan kinerja perusahaan walaupun didalamnya masih banyak yang masih belum menerapkan dan melaporkan sepenuhnya terkait penerapan green accounting. Secara efektif penerapan dan pelaporannnya mampu meningkatkan reputasi perusahaan. Perlu adanya dukungan tak hanya dari perusahaan tetapi dari pemerintah selaku penyusun regulasi dan masyarakat untuk menyukseskan penerapan green accounting. 

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jimea

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ilmiah Manajemen Ekonomi Dan Akuntansi (JIMEA) Jurnal ini merupakan jurnal ilmiah manajemen ekonomi dan akuntansi yang bersifat peer-review dan terbuka. Jurnal ini terbit 4 kali dalam setahun yaitu pada bulan Februari, Mei, Agustus dan November. Fokus dan ruang lingkupnya meliputi: manajemen, ...