Jurnal Bina Komputer
Vol. 5 No. 2 (2023): Jurnal Bina Komputer (Desember 2023)

Aplikasi Pendataan Barang Habis Pakai Pada Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kota Palembang

Mahendra, Ahmad Muzaqir (Unknown)
Marlindawati, Marlindawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2024

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk terciptanya aplikasi pendataan barang habis pakai pada Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Palembang. Membangun sebuah aplikasi yang dapat dimanfaatkan untuk memberikan kemudahan dalam melakukan pendataan barang habis pakai, memperoleh pengetahuan kegunaan dari aplikasi pendataan barang habis pakai pada BPKAD Kota Palembang dan melatih pengetahuan untuk berpikir logis dan sistematis. Hasil dari penelitian yang telah dilakukan pada Kantor Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) bahwa pada kantor ini pendataan barang habis pakai kurang efisien, sistem yang sedang berjalan untuk pendataan produk masuk dan produk keluar menggunakan aplikasi Microsoft Excel. oleh karena itu, peneliti mengusulkan aplikasi berbasis website dalam melakukan pendataan barang habis pakai agar lebih cepat dan efesien.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

binakomputer

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Jurnal Bina Komputer (JBKom) is a scientific journal that presents original articles about knowledge and information on research results or the application of the latest research and development results in the field of Information and Communication Technology (ICT). The scope of the Journal of ...