Holistik: Journal For Islamic Social Sciences
Vol 13, No 2 (2012)

PANDANGAN THARIQAH ALAWIYAH PONPES DARUL ULUM SERANG CIREBON TERHADAP EKSISTENSI SYARIAH DALAM TASAWUF IRFANI RABIAH AL-ADAWIYAH

Hajam Hajam (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2012

Abstract

Rabi’ah al-Adawiyah adalah salah seorang sufi perempuan besar sejarah perkembangan tasawuf dalam Islam. Ajaran tentang mahabbah-nya telah mengilhami gerakan-gerakan sufisme berikutnya. Pemikiran tasawuf Rabi’ah al-Adawiyah sekilas mengabaikan syari’ah, karena Rabi’ah al-Adawiyah sepenuhnya berpegang kepada doktrin mahabbahnya itu. Selanjutnya, meskipun pada masa Rabi’ah sendiri belum ada, ada salah satu kelompok yang mengembangkan ajaran-ajaran Rabia’ah itu ke dalam bentuk thoriqoh, yaitu thoriqoh alawiyyah. Thoriqoh ini juga telah berkembang di Serang Cirebon. Penelitian ini selanjutnya akan menelusuri ajaran-ajaran thoriqoh ini dengan ajaran mahabbah Rabiah al-Adawiyah, terutama berkaitan dengan eksistensi syari’ah dalam ajaran thoriqohnya. Penelusuran ini dianggap penting karena selama ini Rabiah al Adawiyah dianggap telah menafikan unsur-unsur syari’ah darin mahabbahnya, terutama dilihat dari keengganannya untuk menikah.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

holistik

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Holistik Journal for Islamic Social Sciences is a publication containing the results of research, development, studies and ideas in the field of Islamic social sciences. Firstly published in 2016 and has been listed on PDII LIPI on May 27, 2016, Holistik Journal published twice a year, in July and ...