Jurnal VOK@SINDO
Vol. 12 No. 1 (2024)

STRATEGI PEMASARAN YANG TELAH DILAKUKAN TERHADAP CAPAIAN TARGET PENDAPATAN SETELAH PANDEMI

Halim, Rugeri Fadhli (Unknown)
Wiranugraha, Andira Dwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Feb 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pemasaran yang telah dirancang dan dilakukan terhadap capaian target pendapatan setelah pandemi pada sebuah hotel di Kota Malang. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan melakukan pendekatan kuantitatif. Populasi yang ada dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan kantor depan, pemasaran, dan keuangan. yang menjadi objek penelitian. Sampel yang digunakan adalah adalah menggunakan sampel jenuh, yakni seluruh karyawan pada bagian yang dijadikan objek penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemasaran yang telah dilakukan terhadap capaian target pendapatan setelah pandemi. Tingkat capaian pendapatan baik dari target penjualan dan juga target profitabilitas, memiliki hasil yang signifikan. Strategi yang digunakan dari sisi event promotion, dan potongan harga menjadi indikator yang paling berpengaruh dalam mencapai pendapatan yang ditargetkan oleh perusahaan. 

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

vokasindo

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences Other

Description

VOK@SINDO is journal of applied sciences. The Scope of the journal cover various areas of expertise obtained from research results, conceptual thinking, practical experiences related to problem-solving ...