JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK
Vol. 1 No. 4 (2024): Agustus

PENGARUH PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PEMBELAJARAN TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA

Rifdah Rihhadatul Aisy (Unknown)
Lailatul Hasanah (Unknown)
Nazwa Fenty Nurmalita (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2024

Abstract

Penelitian ini menjelaskan tentang bagaimana pengaruh penggunaan teknologi informasi dalam pembelajaran terhadap motivasi belajar siswa. Penelitian ini menggunakan metode penelitian literatur, dengan cara mengumpulkan data dan menganalisisnya dari berbagai sumber yang akurat seperti, buku, jurnal dan sebagainya. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa penggunaan teknologi informasi dapat membantu siswa dalam meningkatkan motivasi belajar dalam semua mata pelajaran. Selain untuk siswa, teknologi informasi juga dapat digunakan untuk guru. Penggunaan teknologi informasi mempermudah guru dan siswa untuk mendapatkan informasi secara cepat. Dapat disimpulkan bahwa penggunaan teknologi informasi merupakan media yang sangat penting, juga mempermudah siswa dan guru untuk mencari dan mendapatkan informasi, selain itu juga dapat meningkatkan motivasi belajar mengajar.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jmia

Publisher

Subject

Religion Humanities Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK (JMIA) , ISSN: (cetak), ISSN: (online) adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh CV. Kampus Akademik Publising . JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK merupakan platform publikasi jurnal Karya suatu hasil penelitian orisinil ...