Rabbani: Jurnal Pendidikan Agama Islam
Vol. 4 No. 2 (2023): September

PROBLEMATIKA MAHASANTRI DALAM TAHFIZ Al-QUR’AN (STUDI DI PONDOK PESANTREN ZIYADATUT TAQWA)

Ach. Shofwan (Unknown)
Mansyuri, Nur Indah (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2023

Abstract

Untuk memelihara keauntentikan Al-Qur’an, pemeliharaannya diperlukan agar umat Islam tidak kehilangan arah. Salah satunya adalah dengan cara menghafal Al-Qur’an. Pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Problematika Mahasantri dalam menghafal Al-Qur’an di Pondok Pesantren Ziyadatut Taqwa adalah sebagai berikut: pertama, Faktor ekternal meliputi lingkungan pertemanan dan smartphone. Kedua, Faktor Internal meliputi manajemen waktu, malas atau kurang sungguh-sungguh dalam menghafal Al-Qur’an, banyak pikiran dan mengontrol hawa nafsu. Solusi pemecahan problematika di Pondok Pesantren Ziyadatut Taqwa adalah sebagai berikut: pertama, Faktor ekternal meliputi menciptakan lingkungan yang baik pembatasan penggunaan smartphone dan buku absen. Kedua, Internal meliputi meningkatkan motivasi yang baik, manajemen waktu yang baik, dilakukan dengan sungguh-sungguh, pandai memilih teman dan mencari tempat yang nyaman.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

rabbani

Publisher

Subject

Education

Description

RABBANI adalah jurnal resmi yang dimiliki oleh Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Negeri Madura yang berlokasi di Jalan Raya Panglegur Km 4 Pamekasan 69371. Jurnal ini merupakan media untuk mewadahi artikel dalam bentuk ide konseptual, Library Research, dan ...