Jurnal Ilmiah KOMPUTASI
Vol. 23 No. 2 (2024): Jurnal Ilmiah Komputasi : Vol. 23 No 2, Juni 2024

Analisis Digital Forensik Recovery File yang Terhapus Menggunakan Tools Autopsy Dengan Metode National Institute Of Justice

Rahmat Novrianda Dasmen (Unknown)
Arief Rahman (Unknown)
Anugrah Dwi Putra (Unknown)
Muchlis Saputra (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jun 2024

Abstract

Salah satu kasus kejahatan digital yang umum terjadi adalah pencurian data, seperti informasi transaksi hingga data sensitif perusahaan. Pencuri menghapus file untuk menghapus jejaknya. Oleh karena itu, perlu dilakukan pencarian dan mengembalikan data yang terhapus untuk digunakan sebagai bukti digital. Kegiatan ini biasa disebut dengan forensik digital.Flash disk, juga dikenal sebagai USB flash drive, adalah perangkat penyimpanan data portabel tipe NAND yang memiliki port USB internal dan dapat dihubungkan ke Flashdisk merupakan media penyimpanan data yang paling umum digunakan saat ini dan dapat dibawa kemana saja. Flashdisk dapat digunakan untuk berbagai keperluan, antara lain sebagai media alternatif drive CD/DVD-ROM dan sebagai media penyimpanan sistem operasi.Tingkatkan kinerja penyimpanan komputer Anda, buat dan gunakan aplikasi portabel, serta kelola keamanan dan cadangan flash disk.Recovery menggunakan tools autopsy dengan hasil berhasil mengembalikan file berupa 6 berkas DOCX, 6 berkas XLSX, 8 berkas PDF, 6 dan 9 berkas PNG.Dengan keadaan baik dan utuh

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

komputasi

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Ilmiah Komputasi ISSN : 1412-9434 adalah jurnal ilmiah di bidang Komputer dan Komunikasi yang memuat tulisan-tulisan ilmiah mengenai penelitian-penelitian di bidang: perangkat keras, perangkat lunak, komputasi, jaringan komputer dan komunikasi data. Jurnal terbit empat kali dalam setahun ...