JSAI (Journal Scientific and Applied Informatics)
Vol 7 No 1 (2024): Januari

Ethnomedicine Knowledge Metadata Modeling Using Domain Analysis and Derivation Analysis Methods

Noprisson, Handrie (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2024

Abstract

Teknologi metadata yang telah dimanfaatkan dalam berbagai bidang termasuk untuk integrasi sumber daya data pengetahuan etnomedisin. Penerapan teknologi metadata sangat penting dalam meningkatkan pemanfaatan data, interoperabilitas, dan efisiensi keseluruhan di berbagai domain. Penelitian ini bertujuan untuk manajemen data pengetahuan yang efisien, input data pengetahuan yang akurat, berbagi data pengetahuan yang efektif, dan meningkatkan kualitas sumber daya data pengetahuan digital. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan metadata analysis, meliputi domain analysis dan derivation analysis. Metode derivation analysis berupa mengambil elemen-elemen yang sesuai dari metadata yang telah ada yang terkait dengan domain disiplin metadata pengetahuan etnofitomedison yang kemudian dilanjutkan pemetaan dengan melihat kesamaan elemen metadata. Metadata yang dianalisis dalah Metadata Design for Chinese Medicine Digital Library (CMDL), Traditional Knowledge Metadata for Knowledge Acquisition Process (TKM), dan Traditional Chinese Medicine Literature Metadata (TCMLM). Dari hasil penelitian, elemen metadata yang telah ada dan direkomendasikan 49 kandidat elemen metadata yang dapat mempresentasi pengetahuan etnomedisin.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JSAI

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal terbitan dibawah fakultas teknik universitas muhammadiyah bengkulu. Pada jurnal ini akan membahas tema tentag Mobile, Animasi, Computer Vision, dan Networking yang merupakan jurnal berbasis science pada informatika, beserta penelitian yang berkaitan dengan implementasi metode dan atau ...