JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika)
Vol. 8 No. 2 (2024): JATI Vol. 8 No. 2

SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENENTUAN MAHASISWA TERBAIK DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

Jamu Kuryanti, Sandra (Unknown)
Ishak, Riswandi (Unknown)
Sumbaryadi, Achmad (Unknown)
Ishaq, Ahmad (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2024

Abstract

Metode Simple Additive Weighting (SAW) yang digunakan untuk menentukan mahasiswa berprestasi untuk matakuliah digital technology for communication adalah salah satu metode dari sistem keputusan yang ada. Pada penelitian ini digunakan pembobotan berdasarkan bobot nilai dan bobot kegiatan yang diikuti. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Simple Additive Weighting (SAW), dengan teknik pengumpulan data menggunakan teknik pengamatan langsung, wawancara dan kepustakaan. Jumlah populasi yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 32 orang mahasiswa. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan terhadap 32 orang mahasiswa maka didapat mahasiswa terbaik berdasarkan 2 kriteria diatas adalah Muhammad Fadhlan Hafiz Daryyan dengan bobot nilai 95 dan 6 kegiatan yang diikuti.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jati

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Adalah jurnal mahasiswa yang diterbitkan oleh Teknik Informatika Institut Teknologi Nasional Malang, sebagai media publikasi hasil Skripsi Mahasiswa Teknik Informatika ke khalayak luas, diterbitkan secara berkala 6 kali setahun pada bulan Februari, April, Juni, Agustus, Oktober, ...