Implementasi Aplikasi Bhabinkamtibmas Operasional Sistem (BOS V2) di Lingkungan Hukum Polres Hulu Sungai Utara terdapat permasalahan, diantaranya Aplikasi Bhabinkamtibnas Operasional Sistem (BOS V2) belum bisa mengcover semua kegiatan pelaporan, kurangnya sosialisasi kepada masyarakat dan banyak anggota bhabinkamtibmas yang tidak memahami pengoperasian aplikasi. Adapun tujuan penelitian untuk mengetahui Implementasi Aplikasi Bhabinkamtibmas Operasional Sistem (BOSV2) dan faktor yang mempengaruhinya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Hasil penelitian menunjukan bahwa implementasi aplikasi bhabinkamtibmas operasional sistem (BOS V2) di Lingkungan Hukum Polres Hulu Sungai Utara secara umum cukup baik. (2) faktor pendukung, sebagai bukti kerja para anggota Bhabinkamtibmas dan mempermudah anggota bhabinkamtibmas dalam memberikan pembinaan. (3) faktor penghambat, jaringan yang sering mengalami gangguan dan server sering eror.
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2024