Jurnal Manajemen Mandiri Saburai (JMMS)
Vol 8, No 1 (2024): JMMS-JURNAL MANAJEMEN MANDIRI SABURAI

Pengaruh Compliance Audit Terhadap Penerimaan Negara Melalui Rotasi Auditor Di Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea Dan Cukai Sumatera Bagian Barat

Ramadani, Yolanda (Unknown)
Dewi, Ade Sandra (Unknown)
Sari, Deviana (Unknown)
Azriya, Niar (Unknown)
Pujiati, Ani (Unknown)
Safitri, Meilinda (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2024

Abstract

Abstrak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah compliance audit berpengaruh terhadap penerimaan Negara. Populasi pada penelitian ini adalah 101, dengan jumlah sampel yaitu 30 responden yang ditentukan berdasarkan teknik pengambilan sampel probability sampling. Alat analisis yang digunakan adalah analisis kuantitatif uji regresi linear berganda dan diuji dengan analisis validitas, reliabilitas, normalitas, uji T, dan uji R Square. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan bahwa compliance audit terhadap penerimaan negara melalui rotasi auditor di kantor wilayah direktorat jenderal bea dan cukai sumatera bagian barat Kata Kunci : Comliance audit, Penerimaan Negara, Rotasi Auditor

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jmms

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

The journal focused on primary studies at management, economic, marketing, and initiated the development of global economic advantages. Based economics could not be seen as independent variable standing on side-by-side with conventional economic system. JMMS Journal of mangement, economic and ...