Jurnal Basicedu
Vol. 4 No. 2 (2020)

Elementary School Teachers' Scientific Competence and Their Teaching Experiences

Agustiani, Eka Danti (Unknown)
Rustaman, Nuryani (Unknown)
Wulan, Ana Ratna (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Mar 2020

Abstract

Indikator-indikator kompetensi ilmiah dalam literasi sains yang digunakan oleh OECD dalam PISA sejak tahun 2015 adalah (1) menjelaskan fenomena secara ilmiah, (2) merancang dan mengevaluasi penyelidikan secara ilmiah, dan (3) menginterpretasi data dan bukti secara ilmiah. Dalam penerapan kurikulum terintegrasi, guru sekolah dasar juga terlibat dalam pembelajaran sains di tahap awal, yang berarti juga harus memiliki kompetensi ilmiah dan mampu membina para siswa untuk mencapainya. Kajian ini bertujuan untuk mencari tahu korelasi antara ketiga indikator kompetensi ilmiah tersebut dan pengaruh pengalaman mengajar terhadap kompetensi ilmiah guru sekolah dasar.  Hasil yang diperoleh mengindikasikan pentingnya pembinaan kompetensi ilmiah pada guru secara periodik dengan memperhatikan semua indikator-indikator kompetensinya

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

basicedu

Publisher

Subject

Education Mathematics Social Sciences

Description

Jurnal Basicedu merupakan jurnal yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendididkan dibawah Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masayarakat (LPPM) Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. Jurnal Basicedu sudah memiliki p-ISSN 2580-3735 dan versi online e-ISSN ...