Jurnal Basicedu
Vol. 6 No. 1 (2022)

Implementasi Pendekatan Humanis dalam meningkatkan Self Confident Pada Kemampuan Literasi Siswa

Holisah, Holisah (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Feb 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan pembelajaran literasi dengan pendekatan humanistik. Subyek dalam penelitian ini adalah siswa-siswi kelas II di SD Negeri 12 Koba. Kegiatan literasi dilaksanakansetiap hari pada saat sebelum memulai proses pembelajaran.Berdasarkan observasitahap awal,diketahui bahwa 15 dari 30 siswa belumbisa membaca. Hal ini disebabkan oleh kurangnya minat siswa dalam mengikuti kegiatan literasi sejak diterapkannya sistem pembelajaran luring aktif pada akhir bulan Agustus yang lalu. Penelitian ini  merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan humanis. Hasil yang didapatkan dari penelitian ini adalah penerapan pendekatan dalam pembelajaran literasi pada kelas II dengan model self confident melalui beberapa cara dapat diterapkan dengan baik. Analisis hasil observasi dalam penelitian ini menunjukkan aktualisasi diri siswa yang baik melalui penerapan pendekatan humanistik dan metode ice breaking dalam kemampuan literasi siswa

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

basicedu

Publisher

Subject

Education Mathematics Social Sciences

Description

Jurnal Basicedu merupakan jurnal yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendididkan dibawah Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masayarakat (LPPM) Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. Jurnal Basicedu sudah memiliki p-ISSN 2580-3735 dan versi online e-ISSN ...