Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP)
Vol. 6 No. 1 (2023): Volume 6 Nomor 1 Tahun 2023

ANALISIS PENGARUH RASIO PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN ROKOK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2015-2020

Aming , Baso Moder (Unknown)
Rivai, Ahmad (Unknown)
Novirsari, Emma (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2023

Abstract

Analisis ini bertujuan untuk memahami bagaimana kinerja keuangan suatu perusahaan dan cara perusahaan membiayai asetnya atau struktur modalnya dapat mempengaruhi tingkat pengembalian yang diperoleh investor dari saham perusahaan tersebut. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan perbankan yang beroperasi di Indonesia yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan variable variabel debt to equity ratio (DER) memiliki pengaruh positif yang tidak signifikan terhadap return saham perusahaan perbankan di BEI periode 2017-2021. Hasil yang tidak signifikan tersebut menggambarkan bahwa terdapat penilaian yang berbeda dari investor mengenai arti penting hutang terhadap perusahaan. Hasil ini menunjukkan bahwa variabel DER bukan merupakan faktor yang mempengaruhi return saham.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jrpp

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) is a National peer-reviewes journal dedicated to the exchange of research and thinking in all aspects of education, especially basic education. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) publishes research results relating to the theory and practice ...