Dalam proses pembelajaran penggunaan media pembelajaran yang kurang inovatif sehingga kurang minatnya siswa terhadap pembelajaran, Kurangnya ketertarikan siswa terhadap materi yang diajarkan dikarenakan proses pembelajaran masih monoton, Penggunaan media berbasis teknologi masih belum sepenuhnya dimanfaatkan oleh guru, Belum pernah menggunakan media yang bernuansa budaya jawa, Minat belajar siswa masih kurang dalam proses pembelajaran, Belum pernah menggunakan macromedia flash 8 bernuansa budaya jawa dalam pembelajaran. Penelitian ini menggunakan penelitian pengembangan (Research and Development R&D), Pengembangan media pembelajaran ini menggunakan model ADDIE yang terdiri dari 5 tahapan yaitu Analysis (analisis), Design (perancangan), Development (pengembangan), Implementation (implementasi), dan Evaluation (evaluasi). Dari hasil validasi yang dilakukan oleh validator ahli materi mendapatkan presentase 92% yang dikategorikan “Sangat Layak”. media pembelajaran dikategorikan “Sangat Layak” dengan presentase kelayakan sebesar 98%. Dari hasil validasi yang dilakukan oleh guru kelas IV mendapatkan presentase 92% dengan kategorikan “Sangat Baik”. responden siswa terhadap media pembelajaran macromedia flash 8 memproleh presentase 92,4% dengan kategri "Sangat Baik".disimpulkan bahwa peneliti dan pengembangan menggunakan tahpan-tahapan dengan model ADDIE dengan mengasilkan produk berupa media pembelajaran berbantuan macromedia flash 8 pada pembelajaran Bahasa Indonesia Bab7 Asal Usul Kelas IV SD.
Copyrights © 2024