Jurnal ini mengulas tentang kelemahan dan kelebihan UMKM Steak Pakboy dengan menggunakan analisis SWOT, penelitian ini juga bertujuan agar dapat menambah refrensi konsumen untuk makan di tempat UMKM dan mendukung bisnis UMKM Steak Pakboy. Jenis penelitian penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode penelitian wawancara, kuesioner, observasi. Yang Dimana sumber penelitian ini adalah manajer UMKM Steak Pakboy, beberapa karyawan, dan juga Konsumen Pakboy yang sedang makan ditempat dengan mengisi kuesioner yang kami buat dengan google form. UMKM Steak Pakboy mengutamakan kualtis rasa makanan, yang dimana beberapa konsumen menjadikan UMKM Steak Pakboy tempat favorit untuk menjadi tujuan mereka makan.
Copyrights © 2024