Jurnal Akuntansi, Manajemen, dan Perencanaan Kebijakan
Vol. 2 No. 1 (2024): September

Pengaruh Machiavellian, Crime Perception, Status Sosial Ekonomi dan Sanksi Pajak terhadap Persepsi Penggelapan Pajak

Amelia, Lavica (Unknown)
Nursyirwan , Vivi Iswanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh machiavellian, crime perception, status sosial ekonomi dan sanksi pajak terhadap persepsi penggelapan pajak. penelitian ini dilakukan dengan menganalisis Wajib Pajak Badan yang terdaftar di KPP Pratama Tigaraksa. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanayak 100 Wajib Pajak Badan yang terdaftar di KPP Pratama Tigaraksa dengan menggunakan teknik pengambilan sampel nonprobabiity sampling. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data primer berupa penyebaran kuesioner kepada seluruh Wajib Pajak Badan yang terdaftar di KPP Pratama Tigaraksa yang telah dijadikan sampel penelitian. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan aplikasi SmartPLS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel machiavellian, crime perception, status sosial ekonomi dan sanksi pajak secara simultan berpengaruh terhadap persepsi penggelapan pajak, variabel machiavellian berpengaruh terhadap persepsi penggelapan pajak, variabel crime perception berpengaruh terhadap persepsi penggelapan pajak, status sosial ekonomi tidak berpengaruh terhadap persepsi penggelapan pajak, dan sanksi pajak berpengaruh terhadap persepsi penggelapan pajak.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jampk

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Akuntansi, Manajemen, dan Perencanaan Kebijakan (3025-9274) is a scholarly publication that focuses on the understanding, development, and application of concepts in the fields of accounting, management, and policy planning. This journal aims to provide a platform for researchers, ...