YUME : Journal of Management
Vol 6, No 3 (2023)

Pengaruh Pemasaran Relasional dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan di Dalton Hotel & Covention Makassar

Dian Indriani (AMKOP Makassar)



Article Info

Publish Date
21 Feb 2024

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis: (1) Pengaruh pemasaran relasional terhadap loyalitas pelanggan. (2) Pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan. (3) Pengaruh pemasaran relasional dan kualitas pelayanan secara simultan terhadap loyalitas pelanggan. (4) Besar Pengaruh sumbangan/kontribusi pemasaran relasional dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan ilmu pasti yaitu melalui observasi, kuesioner dan dokumentasi yang teknik analisis datanya menggunakan analisis regresi linear berganda menggunakan SPSS 24. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pemasaran relasional mempunyai pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan, dengan t hitung = 4,026 > t tabel 1,671 dan signifikansi 0,000. (2) Kualitas pelayanan mempunyai pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan, dengan t hitung = 5,336 > t tabel 1,671 dan signifikansi 0,000. (3) Pemasaran relasional dan kualitas pelayanan secara simultan mempunyai pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan, dengan f hitung = 115,170 > f tabel 3,16, dan signifikansi 0,000. (4) Pemasaran relasional dan kualitas pelayanan mempunyai pengaruh kontribusi/sumbangan sebesar 0,802 atau 80,2% terhadap loyalitas pelanggan. Kata Kunci: Pemasaran Relasional, Kualitas Pelayanan, Loyalitas PelangganTujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis: (1) Pengaruh pemasaran relasional terhadap loyalitas pelanggan. (2) Pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan. (3) Pengaruh pemasaran relasional dan kualitas pelayanan secara simultan terhadap loyalitas pelanggan. (4) Besar Pengaruh sumbangan/kontribusi pemasaran relasional dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan ilmu pasti yaitu melalui observasi, kuesioner dan dokumentasi yang teknik analisis datanya menggunakan analisis regresi linear berganda menggunakan SPSS 24. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pemasaran relasional mempunyai pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan, dengan t hitung = 4,026 > t tabel 1,671 dan signifikansi 0,000. (2) Kualitas pelayanan mempunyai pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan, dengan t hitung = 5,336 > t tabel 1,671 dan signifikansi 0,000. (3) Pemasaran relasional dan kualitas pelayanan secara simultan mempunyai pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan, dengan f hitung = 115,170 > f tabel 3,16, dan signifikansi 0,000. (4) Pemasaran relasional dan kualitas pelayanan mempunyai pengaruh kontribusi/sumbangan sebesar 0,802 atau 80,2% terhadap loyalitas pelanggan. Kata Kunci: Pemasaran Relasional, Kualitas Pelayanan, Loyalitas Pelanggan

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

yume

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Health Professions Social Sciences

Description

YUME : Journal of Management menerbitkan naskah artikel 3 kali dalam setahun (April, Agustus dan Desember), berisikan artikel dalam bidang Manajemen Keuangan, Manajemen Pemasaran, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Operasional, Manajemen Sratejik, Perilaku Organisasi, Corporate Governance, ...