Latar Belakang: sarang burung walet merupakan struktur mangkok yang dibuat dari liur burung walet. Informasi tentang kandungan nitrit dari produk Sarang Burung Walet (SBW) di Indonesia belum pernah dilaporkan sebelumnya. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi bakteri penghasil nitrit yang ada dalam sarang burung walet. Metode: jenis penelitian ini merupakan penelitian metode deskrptif labolatorik yang diuij dengan metode isolasi dan identifikasi bakteri pada sarang burung walet Hasil: Penelitian menunjukkan bahwa hasil isolasi dan identifikasi yang di dapat merupakan bakteri Priestia megaterium merupakan jenis bakteri preduksi nitrid yang mengubah nitrat menjadi nitrit kemudian diubah kembali menjadi amonia. Kesimpulan: Penelitian menunjukkan bahwa bakteri nitrifikasi tidak ditemukan dalam sarang burung walet (Aerodramus maximus), tetapi bakteri yang diisolasi adalah Priestia magaterium yang tergolong ke dalam bakteri pereduksi nitrit.
Copyrights © 2024