LEMBARAN PUBLIKASI MINYAK DAN GAS BUMI
Vol. 24 No. 2 (1990): LPMGB

Pengenalan Regresi nonlinier dan Contoh Pemakaiannya dalam Geofisika

Suprajitno Munadi (Unknown)
Dewi Putrilin Nuryani (Unknown)
Bambang Triharjanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Oct 2024

Abstract

Membuat perumusan analitik (generalisasi) dari beberapa titik pengamatan sering diperlukan dalam analisis data ekonomi dan teknik (termasuk geofisika). Dengan generalisasi tersebut perhitungan-perhitungan yang memerlukan interpolasi dan ektrapolasi dari titik-titik pengamatan yang ada dapat dilakukan dengan ketelitian yang lebih baik. Untuk itu regresi linier yang banyak dipakai dalam praktek perlu ditingkatkan menjadi regresi nonlinier yang teorinya jauh lebih rumit.

Copyrights © 1990






Journal Info

Abbrev

LPMGB

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Earth & Planetary Sciences Energy Environmental Science

Description

Lembaran Publikasi Minyak dan Gas Bumi (LPMGB) merupakan jurnal resmi yang dipublikasikan oleh Balai Besar Pengujian Minyak dan Gas Bumi LEMIGAS untuk menyebar luaskan informasi terkait kegiatan penelitian, pengembangan rekayasa teknologi dan pengujian laboratorium di bidang migas. Naskah dari ...