LA RIBA: Jurnal Perbankan Syariah
Vol. 5 No. 1 (2023): Vol. 5 No. 1 Desember 2023

ANALISIS PENDAPATAN USAHA PETERNAK AYAM RAS PETELUR DI KELURAHAN SINDUR KECAMATAN CAMBAI KOTA PRABUMULIH

Puspa Utami (Sekolah Tinggi Eknomi Islam Al Furqon Prabumulih)
Fitria (Sekolah Tinggi Eknomi Islam Al Furqon Prabumulih)
Raafly Hakim (Sekolah Tinggi Eknomi Islam Al Furqon Prabumulih)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Analisis Pendapatan Usaha Peternakan Ayam Ras Petelur (Studi Kasus di Kelurahan Sindur Kec.Cambai Kota Prabumulih. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Kualitatif Deskriptif, dengan jumlah informan sebanyak Lima orang. Berdasarkan hasil penelitian pada Peternakan Ayam Ras Petelur Bapak Sarnubi, diketahui bahwa pendapatan usaha peternakan ayam ras petelur bapak sarnubi adalah sebesar Rp. 9.865.000 dalam satu bulan atau sebesar Rp. 118.380.000 dalam satu periode, dengan total ayam yang dipelihara sebanyak 6000 ekor ayam. Faktor- faktor yang mempengaruhi pendapatan usaha peternakan ayam meliputi pakan, kandang, tenaga kerja serta vaksin dan obat- obatan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

lariba

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

This journal focuses on the development and dissemination of research in the field of Islamic finance and ...