Puspa Utami
Sekolah Tinggi Eknomi Islam Al Furqon Prabumulih

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENDAPATAN USAHA PETERNAK AYAM RAS PETELUR DI KELURAHAN SINDUR KECAMATAN CAMBAI KOTA PRABUMULIH Puspa Utami; Fitria; Raafly Hakim
LA RIBA: Jurnal Perbankan Syariah Vol. 5 No. 1 (2023): Vol. 5 No. 1 Desember 2023
Publisher : Program Studi Perbankan Syariah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Analisis Pendapatan Usaha Peternakan Ayam Ras Petelur (Studi Kasus di Kelurahan Sindur Kec.Cambai Kota Prabumulih. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Kualitatif Deskriptif, dengan jumlah informan sebanyak Lima orang. Berdasarkan hasil penelitian pada Peternakan Ayam Ras Petelur Bapak Sarnubi, diketahui bahwa pendapatan usaha peternakan ayam ras petelur bapak sarnubi adalah sebesar Rp. 9.865.000 dalam satu bulan atau sebesar Rp. 118.380.000 dalam satu periode, dengan total ayam yang dipelihara sebanyak 6000 ekor ayam. Faktor- faktor yang mempengaruhi pendapatan usaha peternakan ayam meliputi pakan, kandang, tenaga kerja serta vaksin dan obat- obatan.