Seminar Nasional Riset dan Teknologi (SEMNAS RISTEK)
Vol 5, No 1 (2021): SEMNAS RISTEK 2021

Perancangan Aplikasi Jadwal Pengiriman Unit Kendaraan Bermotor Secara Pilihan Berbasis Java Neatbeans

Rizki, Muhamad (Unknown)
Anshary, Nico Bustanul (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jan 2021

Abstract

Tujuan penelitian adalah pembuatan aplikasi jadwal pengiriman unit kendaraan bermotor secara pilihan pada PT Honda Megatama Mandiri. Agar dalam pengiriman unit kendaraan dalam terjadwal dengan baik dan sesuai dengan prosuder yang ada. Dan juga memudahkan para driver untuk mengirim unit kendaraan ke masing-masing cabang yang ada pada PT Honda Megatama Mandiri. Metode penelitian yang digunakan dalam membuat aplikasi jadwal pengiriman unit kendaraan ini menggunakan metode grounded (grounded research) yaitu suatu metode penelitian berdasarkan pada fakta dan menggunakan analisis perbandingan dengan tujuan mengadakan generalisasi empiris, menetapkan konsep, membuktikan teori, mengembangkan teori, mengumpulkan dan analisis data dalam waktu. Dalam grounded research data merupakan sumber teori dan teori tersebut berdasarkan data. Selama penelitian penulis menemukan bahwa cara kerja pada PT Honda Megatama Mandiri saat ini lebih efektif dan efisiensi setelah menggunakan aplikasi jadwal pengiriman unit kendaraan. Seperti lebih mudah dalam membuatkan laporan untuk diserahkan kebagian driver untukpengiriman unitnya

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

semnasristek

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education Engineering Other

Description

Prosiding ini berisi artikel-artikel yang telah didesiminasikan dalam acara Seminar Nasional Riset dan Inovasi Teknologi (SEMNAS RISTEK) yang diselenggarakan oleh Program Studi Teknik Informatika, FTIK, Universitas Indraprasta PGRI. Penyelenggaraan SEMNAS RISTEK dimulai tahun 2017 dengan publikasi ...