Jurnal Pengabdian Masyarakat Darul Ulum
Vol 2 No 2 (2023): DIMAS-UNDAR

Penerapan Modifikasi Prilaku (Shaping) Dalam Menangani Kecanduan Game Higgs Domino Island Pada Mahasiswa Universitas Darul Ulum

Atoillah, Rijal Alfani (Unknown)
M. Saiful (Unknown)
Satya Rahmanto, Endy (Unknown)
Maulana, Afan (Unknown)
Mufidah, Wardatul (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Dec 2023

Abstract

Game Higgs Domino Island merupakan game yang sangat di populer di Indonesia termasuk dikalangan mahasiswa Universitas Darul ‘Ulum, awalnya game Higgs Domino Island ini hanya dijadikan sebagai hiburan bagi beberapa mahasiswa namun adanya transaksi jual beli koin dalam game mengubah arah tujuan dari bermain game tersebut. Sistem bermain game yang memerlukan koin membuat para pemain mau tidak mau mengeluarkan biaya untuk mendapatkan koin tersebut , untuk menemukan pemain maupun agen jual beli koin game bisa didapatkan melalui group sosial media seperti facebook, whatsapp, bisa juga melalui warung harian atau tempat nongkrong, maupun counter pulsa. Penerapan modifikasi perilaku dengan teknik shaping ini bertujuan untuk memberikan informasi kepada mahasiswa universitas Darul ‘Ulum mengenai bahayanya kecanduan game domino island, hasil dari kegiatan ini diaharap mahasiswa universitas darul ‘ulum lebih memahami bahaya kecanduan game domino island dan memahami bagaimana cara mengatasi kecanduan tersebut. teknik modifikasi perilaku dengan teknik shaping dengan menggunakan poster, isi poster menggunakan penguatan positif, fading dan generalisasi yang dapat diterapkan pada diri sendiri dan penerapan modifikasi perilaku ini diharapkkan partisipan/pembaca mampu menangani perilaku kecanduan gamenya untuk diterapkan pada diri sendiri, mengetahui apa yang harus diperbuat ketika sudah kecanduan dan menjadi motivasi terkait bahaya kecanduan game domino island.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

dimas

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Darul Ulum (DIMAS-UNDAR) is a multidisciplinary scientific journal published by Darul Ulum University. This journal focuses on articles on the results of community service in handling, and managing various potentials, obstacles, challenges, and problems that exist in the ...