Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Pembelajaran
Vol. 4 No. 1 (2022): JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN (JP-3)

Upaya Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Peserta Didik Melalui Media Visual Pada Mata Pada Mata Pelajaran IPS di SMPN 3 Wulanggitang Hewa Kab. Flores Timur Nusa Tenggara Timur

Liwu, Felix Pebruyanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Feb 2022

Abstract

Berdasarkan hasil observasi dalam kegiatan PPL Mahasiswa PPGJ angkatan 4 di SMPN 3 Wulanggitang -Hewa, proses pembelajaran IPS khususnya pada siswa kelas IX A, terkesan kurang menarik. Peserta didik cenderung pasif, aktivitas dan motivasi serta nilai KKM masih rendah, terbukti pada saat peneliti mengadakan observasi, diperoleh data dari 15 peserta didik, yang mencapai nilai KKM baru lima (5) orang peserta didik. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas, motivasi dan hasil belajar IPS kelas IX C SMP N. 3 Wulanggitang,Hewa., Tahun Pelajaran 2021/2022. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek PTK ini adalah siswa kelas IX A SMP N. 3 Wulanggitang- Hewa . Metode pengumpulan data berupa observasi dan hasil ulangan peserta didik. Teknik analisis data secara kualitatif dan kuantitatif. Penelitian menggunakan media visual yang dilakukan dengan tiga siklus dapat meningkatkan aktivitas, motivasi, dan prestasi belajar IPS.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

Pendidikan

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Pembelajaran (JP-3) merupakan media publikasi karya ilmiah yang diterbitkan oleh Rayhan Intermedia. Jurnal ini diterbitkan dalam rangka untuk mempromosikan dan menyebarluaskan pengetahuan serta teknologi yang berhubungan dengan pembelajaran dan dunia pendidikan ...