Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan model pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Game Solar System Scope dalam meningkatkan motivasi belajar IPA peserta didik, metode penelitian yang digunakan yakni penelitian tindakan kelas (PTK). Instrumen penelitian terdiri dari Modul Ajar, Lembar Kerja Peserra Didik, Asesmen, dan angket motivasi belajar. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dengan cara memberikan angket motivasi belajar pada setiap siklus.
Copyrights © 2024