Jurnal Pengabdian Masyarakat Teknologi dan Pendidikan (MANTAP)
Vol. 1 No. 2 (2024): Jurnal Pengabdian Masyarakat Teknologi dan Pendidikan (Jurnal Mantap)

Pengembangan Web Profile  Sebagai Alat Bantu  Promosi Minuman Tradisional

Sri Siswanti (Unknown)
Abiyu Eka Darmana (Unknown)
Andriani Kusumaningrum (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Nov 2024

Abstract

Internet merupakan teknologi yang memiliki cakupan sangat luas dan terhubung secara online tanpa mengenal batas waktu dan tempat. Internet dapat digunakan sedia promosi untuk mengenalkan produk atau jasa yang dimiliki ke masyakat luas. Saat ini promosi yang di lakukan belum memanfaat teknologi informasi, sehingga diperlukan alat bantu promosi menggunakan teknologi informasi. Tujuan pembuatan web profile adalah untuk membuat media promosi untuk membantu menawarkan produk minuman tradisional melalui website. Fasilitas web profile yang dibuat adalah mengenalkan produk minuman tradisonal yang dibuat, pemesanan produk lewat website meskipun belum maksimal dan pelanggan juga dapat memberikan review tentang produk yang di beli.  

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

mantap

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

It is a journal publication organized and published by Research, Education, Development and Technology Putra Benua (REDTECH PUTRA BENUA). This journal contains scientific articles resulting from community service carried out by academics, researchers and the general public who have carried out ...