ABSTRAKPenelitian ini bertujuan mengetahui bagaimana Keberadaan sosok PYM Manggabarani Karaeng Manggepe Arung Matowa Wajo Ke XLIII yang menjadi warna yang berbeda pada zamannya dan sekaligus minoritas kreatif yang memberikan warna tersendiri untuk menggerakkan nilai-nilai hidup bagi masyarakat pada umumnya, dimana generasi muda terutama sekali betul-betul digerus untuk tidak lagi peduli dengan nilai-nilai luhur yang penuh dengan makna-makna transedental.. generasi dari PYM Manggabarani Karaeng Manggepe Arung Matowa Wajo Ke XLIII yang kemudian samapai saat ini menjadi orang-orang besar dan ternama, namun jelas mereka bukanlah orang-orang yang sekedar meletakkan nama besar pendahulunya dalam langkah, namun justru menjadikannya sebagai motivasi untuk menajadi generasi yang lebih kratif, nilai-nilai luhur dari para pendahulu ini sangat penting untuk dijaga dan dilestarikan karena pengaruh budaya luar yang cukup rawan dan nilai-nilai dasar yang melekat pada diri beliau dapat direfleksikan kembali dalam konteks kekinian oleh semua keluarga besar pada khsuusnya dan masyarakat pada umumnya. sehingga pewaris dari PYM Manggabarani Karaeng Manggepe Arung Matowa Wajo Ke XLIII sangat merasa bangga, namun lebih dari itu dapat mewariskan nilai-nilai dasar yang diajarkan untuk menyesuatkannya dengan kebutuhan dan tuntutan yang relevan dengan konteks kekinian
Copyrights © 2022