Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 6 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Optimalisasi Motivasi dan Hasil Belajar PKn Melalui Model Pembelajaran Two Stay Two Stray Pada Siswa SD

Mangundap, Jelvi M. (Unknown)
Supit, Patrisia H. (Unknown)
Yategi, Julius (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas IV pada mata pelajaran PKn di SD Nasional 01 Manado. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas. Jumlah subjek penelitian adalah 26 siswa SD. Teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, tes, dan dokumentasi. Temuan dan analisis data menggambarkan model pembelajaran Two Stay Two Stray secara efektif meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa. Terjadi peningkatan motivasi belajar siswa dari 55,2 (Siklus 1) menjadi 92,6 (Siklus 2). Data juga memberikan temuan bahwa ada peningkatan yang signifikan hasil belajar siswa dari tahap pra-siklus dengan ketuntasan 0% (tidak ada siswa yang tuntas), menjadi 6% (1 siswa tuntas) pada Siklus 1, dan meningkat lagi menjadi 74% (14 siswa tuntas) pada Siklus 2.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...