Jurnal ATSAR UNISA Kuningan
Vol. 1 No. 1 (2020): Jurnal ATSAR UNISA Kuningan

Analisis Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah SMK Budi Bhakti Mandirancan

Rijal Putra Pamungkas (Universitas Islam Al-Ihya Kuningan)
Cecep Nana Nasuha (Universitas Islam Al-Ihya Kuningan)



Article Info

Publish Date
05 Oct 2020

Abstract

Judul penelitian ini adalah analisis gaya kepemimpinan Kepala Sekolah SMK Budi Bhakti Mandirancan Kabupaten Kuningan. Tujuan penelitian mendeskripsikan gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah SMK Budi Bhakti Mandirancan Kabupaten Kuningan. Permasalahan penelitian ini adalah bagaimana gaya kepemimpinan kepala sekolah dalam melaksanakan tugas dan fungsinya kepemimpinan kepala sekolah di SMK Budi Bhakti Mandirancan Kabupaten Kuningan.Metode penelitian yang digunakan peneliti adalah metode kualitatif, dengan jenis penelitian deskriptif. Desain penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Sumber data yang dipergunakan adalah data primer dan data sekunder yang berkaitan dengan kondisi empiris gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah SMK Budi Bhakti Mandirancan Kabupaten Kuningan. Teknik pengumpulan data yang dipergunakan adalah observasi, wawancara mendalam, dan studi dokumentasi.Hasil penelitian menujukkan, pelaksanaan gaya kepemimpinan kepala sekolah SMK Budi Bhakti Mandirancan sesuai dengan tugas dan fungsi yang terdapat pada kepala sekolah, dengan melaksanakan gaya directing, gaya coaching, gaya supporting dan gaya delegation

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

atsar

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Environmental Science

Description

The Journal Atsar is a double blind peer-reviewed academic journal and open access to social, technology and scientific fields. The journal is published bimonthly once by UNISA. The Journal Atsar provides a means for sustained discussion of relevant issues that fall within the focus and scopes of ...