Jurnal Witana
Vol 2 No 1 (2024)

PENGARUH INSENTIF DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA NINJA EXPRESS CIREBON

Hambali, Firdaus (Unknown)
Dhea Praadha Gitama, Gytha Nurhana (Unknown)
Pranata, Sudadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Feb 2024

Abstract

Tujuan peneltian ini adalah untuk mengetahui pengaruh insentif terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini menggunakan data primer berupa kuesioner dan wawancara langsung dengan karyawan yang menjadi responden. Selain data primer berupa kuesioner dan wawancara, penelitian ini juga menggunakan data sekunder berupa referensi yang berasal dari buku dan artikel yang publish di jurnal. Penelitian ini menggunakan data primer berupa kuesioner yang dibagikan pada 81 orang karyawan Ninja Express Cirebon. Variabel yang diamati dalam penelitian ini terdiri dari insentif dan kinerja karyawan. Setelah kuesioner dibagikan pada responden, kemudian ditabulasi dan dilakukan uji validitas dan reliabilitas. Data penelitian dianalisis dengan deskriptif kuantitatif menggunakan regresi linear sederhana, data penelitian diolah dengan bantuan software SPSS.uji parsial signifikan mempengaruhi kinerja karyawan pada Ninja Express Cirebon pada tingkat standar koefisiennya sebesar 0,528.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jw

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Witana dipublikasikan sejak awal tahun 2023 oleh Program Studi Manajemen Bisnis Universitas Catur Insan Cendekia. Jurnal Witana terbit 2 (dua) kali dalam setahun, yaitu pada Bulan Februari dan Agustus memuat hasil penelitian berupa kajian manajemen dan bisnis, yang meliputi manajemen ...