Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi
Vol 13, No 3: Desember 2024

Model Aplikasi Notifikasi Pelaksanaan Posyandu Di Puskesmas Berbasis Web

Juwita, Juwita (STMIK BANJARBARU)
Arsyad, Muhammad (STMIK BANJARBARU)
Kirana, Eka Chandra (STMIK BANJARBARU)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2025

Abstract

Posyandu is one form of Community Based Health Efforts which is managed and organized from, by for and with the community in organizing health development, in order to empower the community and provide convenience to the community in obtaining basic health services, primarily to accelerate the reduction in maternal and infant mortality rates. To facilitate the work of polindes officers in monitoring posyandu activities and to make it easier for posyandu cadres in the posyandu activity data collection process, the Posyandu Implementation Notification Application was created at Loksado Health Center. Based on the results of the trials conducted, the Web-based application of Posyandu Implementation Notifications at Loksado Public Health Center has been able to assist the work of polindes officers in the process of monitoring posyandu activities and able to assist posyandu cadres in the process of data collection on posyandu activities.Keywords: Community Health centers; Notifications; Web Based AbstrakPosyandu merupakan salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumber Daya Masyarakat (UKBM) yang dikelola dan diselenggarakan dari, oleh untuk dan bersama masyarakat dalam penyelenggaraan pembangunan kesehatan, guna memberdayakan masyarakat dan memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam memperoleh pelayanan kesehatan dasar, utamanya untuk mempercepat penurunan angka kematian ibu dan bayi. Untuk mempermudah pekerjaan petugas polindes dalam memantau kegiatan posyandu dan memudahkan kader-kader posyandu dalam proses pendataan kegiatan posyandu, maka dibuatlah Aplikasi Notifikasi Pelaksanaan Posyandu di Puskesmas Loksado. Berdasarkan hasil uji coba yang dilakukan, Aplikasi Notifikasi Pelaksanaan Posyandu di Puskesmas Loksado Dengan Berbasis Web telah mampu membantu pekerjaan petugas polindes dalam proses pemantauan kegiatan posyandu dan  mampu membantu kader-kader posyandu dalam proses pendataan kegiatan posyandu. 

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jutisi

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi adalah Jurnal Ilmiah bidang Teknik Informatika dan Sistem Informasi yang diterbitkan secara periodik tiga nomor dalam satu tahun, yaitu pada bulan April, Agustus dan Desember. Redaksi Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem ...