Jurnal Kajian Dan Penalaran Ilmu Manajemen
Vol. 3 No. 1 (2025): Januari : Jurnal Kajian dan Penalaran Ilmu Manajemen

Koperasi Multi Pihak dalam Menghadapi Tantangan Era Digital

Nadya Syechan (Unknown)
Saskia Kartika (Unknown)
Gabriell Fransiska M.Pangaribuan (Unknown)
Azzahra Intan Nuraini W (Unknown)
Maurici Albertigati Deutolino S (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini menganalisis bagaimana koperasi multi pihak menghadapi tantangan dalam era digital, khususnya di tengah perkembangan teknologi informasi dan persaingan dengan platform-platform digital. Koperasi multi pihak memiliki karakteristik khusus, di mana keterlibatan berbagai pihak dengan kepentingan berbeda menjadi nilai tambah sekaligus tantangan tersendiri. Penelitian ini akan mengidentifikasi tantangan utama serta peluang yang dapat dioptimalkan melalui transformasi digital untuk memastikan keberlanjutan dan relevansi koperasi di era ini. Hasil dari analisis menunjukkan bahwa transformasi digital memiliki dampak positif yang signifikan dalam meningkatkan efisiensi dan daya saing koperasi.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jkpim

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Topik dalam Jurnal ini berkaitan dengan aspek apapun dari manajemen, namun tidak terbatas pada topik berikut : Manajemen Sumberdaya Manusia , Manajemen Keuangan, Manajemen Pemasaran, Manajemen Sektor Publik, Manajemen Operasional, Manajemen Rantai Pasokan, Corporate Governance, Etika Bisnis, ...