Jurnal Kedokteran dan Kesehatan : Publikasi Ilmiah Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya
Vol 2, No 2 (2015)

Identifikasi Individu dan Jenis Kelamin Berdasarkan Pola Sidik Bibir

Indri Seta Septadina (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2015

Abstract

Salah satu aplikasi kedokteran forensik adalah mengidentifikasi individu dan jenis kelamin. Pengidentifikasian seseorang dapat dilakukan melalui cara biologis dan non biologis. Sidik bibir adalah salah satu sarana identifikasi biologis pada kasus forensik seperti pada pemecahan kasus pembunuhan, sedangkan pada kasus nonforensik digunakan untuk mengidentifikasi usia, jenis kelamin dan ras. Setiap manusia memiliki alur atau pola khas pada gambaran sulci pada mukosa bibir atas dan bawah yang berbeda-beda sama halnya seperti sidik jari. Hal inilah yang mendasari penggunaan sidik bibir sebagai salah satu cara untuk mengidentifikasi individu.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jkk

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Medicine & Pharmacology Neuroscience Public Health

Description

Jurnal Kedokteran dan Kesehatan : Publikasi Ilmiah Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya with registered number ISSN 2406-7431 (Print) and ISSN 2614-0411 (Online), is a scientific journal managed by Faculty of Medicine Universitas Sriwijaya, Indonesia. It publishes original research articles and ...