Jurnal Ilmiah Ahwal Syakhshiyyah (JAS)
Vol 4 No 1 (2022): Jurnal Ilmiah Ahwal Syakhshiyyah (JAS)

DAMPAK PANDEMI COVID-19 TERHADAP INTENSITAS PERCERAIAN, MASALAH DAN PENYELESAIANNYA

Megi Saputra (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2022

Abstract

ABSTRAK Tulisan ini bertujuan untuk mengekplorasi bagaimana Intesitas penceraian terjadi di Indonesia serta sebeb-sebab utamanya, karena sebagimana diketahui bahwa intesitas perceraian selama masa pandemi meningkat terutama di 3 provinsi teratas yakni Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur. Angka intesitas perceraian meninggkat hingga angka 5%. Kondisi ini memprihatinkan karena akan berdampak bagi kehidupan berbangsa, keluarga dan anak-anak. Oleh karena itu dalam artiket ini akan ditawarkan alternatif penyelesain masalah keluarga. Tulisan ini dilakukan dengan menggali informasi dan data dari sumber Pustaka, artikel dan sumber-sumber terkait pembahasan. bertujuan untuk mengekplorasi bagaimana solusi dan penyelesaian agar perceraian dapat diminimalisir atau dihindari. Sebagai hasil dari penelitian ini penulis menawarkan tiga alternatif solusi, sebagai upaya preventif terjadinya perceraian yakni 1). Melalui prinsip-prinsip perkawinan; 2). Melalui Tujuan Perkawinan; 3). Melalui Komunikasi Keluarga.Kata Kunci : Keluarga, dampaknya pada masa Pandemi Covid-19, alternatif Penyelesaian. 

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JAS

Publisher

Subject

Religion Humanities Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal Ilmiah Ahwal Syakhshiyyah (JAS) is the scholarly journal that publishes original and contemporary researches and thoughts concerning with: Islamic Law Family Studies Marriage Inheritance Gender Human ...