Penulisan ini membahas tentang Alam dan manusia menurut hukum Islam selanjutnya membahas tentang Kekuasaan Allah dan Hukum Islam Kaitannya dengan Wahyu dan Akal yang akan mengantarkan kita tentang susunan Alam yang tertata rapi serta manusia dalam gambaran yang telah ditentukan oleh Allah Swt. Disinilah letak kukuasaan Allah SWT bahwa ia mencitakan sesuatu sesuai dengan apa yang di kehendakinya.dengan memahami kekuasaan Allah itu kita berharap bahwa termasuk hambanya yang mewarisi tempat yang telah dijanjikannya yaitu Jannatun Na’im.
Copyrights © 2025