Journal of Governance and Public Administration
Vol. 2 No. 1 (2024): Desember

ANALISIS KESEHATAN MENTAL MAHASISWA BARU PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS TIDAR

Shofiq, Muhammad Amirul (Unknown)
Azizah, Azzah Saila (Unknown)
Robbani, Hilmi Fathur (Unknown)
Putri, Arinda Tiara (Unknown)
Sabila, Rizki (Unknown)
Nugraha, Joko Tri (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis persepsi mahasiswa terhadap metode pembelajaran berbasis proyek (Project-Based Learning/PjBL) di Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Tidar tahun akademik 2024/2025. Dengan pendekatan kuantitatif dan metode survei cross-sectional, data dikumpulkan dari 50 responden yang dipilih melalui teknik simple random sampling, menggunakan kuesioner dengan 10 pertanyaan. Hasil penelitian menunjukkan berbagai respons mahasiswa terhadap PjBL, seperti tingkat stres (38% netral), kecemasan (42% setuju), dan beban tugas (58% netral). Selain itu, penelitian ini juga mengungkap dampak PjBL terhadap waktu tidur (40% netral), motivasi belajar (50% setuju), dan kepercayaan diri (56% sangat setuju). Analisis deskriptif digunakan untuk mengolah data dengan rentang skala yang mengelompokkan hasil ke dalam kategori rendah, sedang, dan tinggi. Simpulan, bahwa meskipun metode PjBL memberikan dampak positif terhadap motivasi dan kepercayaan diri mahasiswa, terdapat tantangan terkait stres dan beban tugas yang perlu diatasi untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran. Kata Kunci: Project-Based Learning (PjBL), Persepsi Mahasiswa, Analisis Deskriptif, Stres, Motivasi Belajar

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jogapa

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Journal of Governance and Public Administration (JoGaPA) is a national journal as a medium of scientific research results, thinking, and critical-analytical studies on research in the fields of public administration and governance, particularly focusing on the main problems in the development of the ...