Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kenyamanan akustik pada pemukiman penduduk sekitar jalur KA Sri Lelawangsa di Jalan Kelurahan Soekarno Hatta 1 km. 18 Binjai sebelum dan sesudah dilakukan perawatan berupa penambahan bahan penyerap suara. Bahan penyerap suara yang digunakan peneliti berupa tanaman pagar dengan tinggi 150 cm dan lebar 20 cm, penelitian ini mengukur 9 titik lokasi pada 3 gang dengan jarak 8 meter, 16 meter, dan 24 meter, pengukuran dilakukan dengan beberapa tahap pengambilan data gangguan. Alat ukur yang digunakan untuk mengukur gangguan sekitar jalur KA Sound Level Meter dan Software Surfer Golden V16 digunakan untuk menggambarkan peta counter 2d dan 3d. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa tingkat gangguan pada sekitar Jalur KA Sri Lelawangsa di Jalan Kelurahan Soekarno Hatta 1 km.
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2024