Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi
Vol. 6 No. 1 (2024): Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (September-Oktober 2024)

Pengaruh Pengetahuan, Pengalaman dan Keterampilan Terhadap Kinerja Pegawai Pada Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Mappi

Liaran, Matius (Unknown)
Ruben Tuhumena (Unknown)
Liswandi Liswandi (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2024

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pengetahuan, pengalaman dan keterampilan terhadap kinerja pegawai pada badan pendapatan daerah Kabupaten Mappi.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif.Hasil penelitian menunjukan bahwa pengetahuan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Mappi. Pengalaman berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Mappi.Ketrampilan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Mappi..Pengetahuan, pengalaman, dan ketrampilan secara simultan berpengaruh signifikan dan positif terhadap kinerja pegawai.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JEMSI

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI), ISSN 2686-5238 (online) dan ISSN 2686-4916 (print), merupakan jurnal penelitian manajemen dan sistem informasi yang diterbitkan sejak tahun 2019 oleh Dinasti Publisher. Jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan hasil penelitian kepada para ...