Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)
Vol 2 No 3 (2024): Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)

Analisis Distribusi Kelompok Umur Kepala Sekolah dan Guru di Provinsi Sulawesi Utara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, dan Sulawesi Tenggara Tahun 2023/2024

Devin Slamet (Unknown)
Teguh Munnanjar Aliek (Unknown)
Zukhruf Gharrick Marius (Unknown)
Perani Rosyani (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengacu kepada sejumlah data distribusi umur kepala sekolah dan guru di 4 provinsi yaitu: Sulawesi Utara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, dan Sulawesi Tenggara pada tahun 2023/2024. Penelitian ini memberikan menggambarkan distribusi tersebut melalui histogram, poligon frekuensi, dan ogive, analisis ini penting untuk mengetahui persebaran tenaga pendidikan berdasarkan usia di Sulawesi, yang dapat mendukung perencanaan dan penciptaan sumber daya manusia dari bidang pendidikan. Hasil analisis menunjukkan perbedaan distribusi usia di setiap provinsi, dengan beberapa provinsi memiliki jumlah yang signifikan pada kelompok umur tertentu.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

biikma

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

1. Komputasi Lunak, 2. Sistem Cerdas Terdistribusi, Manajemen Basis Data, dan Pengambilan Informasi, 3. Komputasi evolusioner dan komputasi DNA/seluler/molekuler, 4. Deteksi kesalahan, 5. Sistem Energi Hijau dan Terbarukan, 6. Antarmuka Manusia, 7. Interaksi Manusia-Komputer, 8. Hibrida dan ...